Melalui
tulisan – tulisan sebelumnya, Syaria’ti hendak mengajak pembaca bahwa rezim
yang ada sekarang adalah rezim yang tak ubahnya seperti kaisar – kaisar Eropa
pada abad pertengahan yang hidup bergelimang kemewahan di atas kesengsaraan
rakyat. Parahnya lagi para agamawan berlindung dan mendukung kebijakan –
kebijakan rezim dengan menggunakan ayat – ayat suci untuk melindungi kekuasaan
yang korup dan zalim saat itu.
Ini
adalah pertentangan besar dalam diri seorang Syaria’ti. Sebab ia lahir dan
tumbuh di kalangan masyarakat bawah. Ia melihat dan merasakan secara jelas,
bagaimana kesengsaraan rakyat terjadi karena kezaliman rezim.
Di
bagian inilah...